Piala Dunia 2026: TVRI Siarkan Gratis, Nonton Bareng Lebih Mudah!

the peoples—Stasiun Televisi Republik Indonesia (TVRI) secara resmi ditetapkan sebagai pemegang hak siar Piala Dunia 2026. Berita ini disambut dengan antusias oleh masyarakat karena pertandingan sepak bola paling prestisius di dunia dapat ditonton secara gratis tanpa dikenakan biaya tambahan. Tidak hanya tayangan yang bisa dinikmati secara gratis di layar kaca, masyarakat juga dapat menyelenggarakan nonton […]